Berdasarkan surat Direktur Riset, Teknologi, dan Pengabdian kepada Masyarakat Nomor 1508/E5/AL.04/2024 tanggal 2 Desember 2024, batas waktu unggah laporan akhir, seluruh dokumen pertanggung jawaban dan luaran sebagaimana pada panduan penelitian dan pengabdian pada maysarakat diperpanjang hingga 29 Desember 2024 pukul 23.59 WIB.
Seluruh dosen Unihaz yang memperoleh pendanaan tahun 2024 untuk Penelitian Batch 1, Penelitian Bacth 2 dan Pengabdian pada Masyarakat diharapkan mengunggah dokumen tersebut sebelum batas waktu.
Tags: LPPM Unihaz hebat, penelitian, pengabdian pada masyarakat